Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

5 Cara Mengatasi Jaringan Sinyal 4G Lemot, Lamban, dan Lelet di Hp Android

Cara Mengatasi 4G Lemot di Hp Android - Masih mengalami masalah 4G lemot di hp android ? mungkin sebagian orang belum tahu mengapa hal itu terjadi dan bagaimana cara mengatasi jaringan 4G lemot di hp android.





Pada panduan yang mudah kali ini Kami akan sekedar berbagi informasi, solusi mengatasi 4G lemot di android. Seperti yang Kita ketahui jaringan atau sinyal 4G sekarang merupakan tercepat kedua setelah 5G mulanya lebih banyak menggunakan 4G hingga saat ini.


Baca juga


Padahal setahu Kita jaringan 4G saja belum sampai pada tahap mukhtahirnya, namun sudah next version saja ke jaringan 5G. Sebenarnya terdapat beberapa hal yang umum terjadi, yang membuat 4g android menjadi lambat super lelet tidak sebanding namanya jaringan super cepat.


Tidak ada perihal serius terhadap hp android jika jaringan atau sinyal di hp lemot, yang menyebabkannya adalah kondisi-kondisi tertentu yang mengakibatkan jaringan apapun pasti akan menjadi lemah dan kemampuan akses yang lamban.


Seperti four generation(4G) ini apa yang menyebabkannya menjadi lemot ?


Penyabab Jaringan 4G Lemot di Hp Android

Ada sebab-sebab yang membuat 4G lamban untuk menjalankan koneksinya, bukan perkara serius yang bersangkutan dengan kerusakan ponsel tapi tetap saja juga kinerja ponsel dapat menjadi pendukung.


Penyabab 4G lemot antara lain dikarenakan:

  • Area akses 4G masih minim di wiliyah
  • Ponsel tidak mendukung 4G Only
  • Maintenace jaringan provider sim/kartu
  • Provider jaringan tidak stabil pada kondisi cuaca tertentu
  • Hp Android banyak memuat aplikasi yang berjalan dilatar belakang


Coba Kamu pikirkan dari beberapa penyebab jaringan 4G lemot di atas, mungkin salah satunya dapat Kamu mengerti dan sesuai dengan apa yang Kamu alami saat ini.


Tidak cukup itu saja, jika telah mengetahui penyebabnya mari Kita menuju solusinya.


Sebagai berikut cara mengatasi jaringan 4G lemot di hp android

1. Aktifkan dan Nonaktifkan Mode Pesawat

Coba langkah ini untuk mengatasi jaringan 4G lemot, hidupkan lalu kemudian matikan kembali sinyal mode pesawat pada hp android Kalian.


Dengan mengaktifkan dan menonaktifkan mode pesawat akan otomatis memperbarui jaringan pada smartphone kalian. Jaringan di Hp akan otomatis berganti ip atau alamat server terbaru, dan 4G akan solved kembali.


2. Ubah Jaringan SIM ke Pencarian Manual

Cara mengatasi jaringan 4G yang lemot di hp android, yaitu dengan mengubah pengaturan ketersediaan jaringan provider.

Caranya buka pengaturan jaringan hp android, kemudian pilih kartu ganda dan jaringan seluler atau dalam bahasa inggris "Dual Sim & Data Celullar". Jika tidak menemukan carilah yang setidaknya mirip yang berisikan pengaturan dual sim dan jaringan data.

Langkah selanjutnya klik pada jaringan yang digunakan, ubah dari pencarian jaringan otomatis ke pemilihan jaringan secara manual kemudian save.

Aktifkan kembalik mode pesawat dan nonaktifkan, lihat perubahannya.

3. Blokir Nomor Layanan SMS Berbayar


Salah satu penyebab yang paling berpengaruh kenapa jaringan 4G di hp android menjadi lemot ialah karena banyak sekali pesan masuk dari layanan operator yang berisikan promo dan sebagainya.

Mungkin Kamu sering jumpai nomor layanan yang identik dengan 4 digit - 6 digit nomor. Pesan dari nomor tersebut akan berisi penawaran-penawaran layanan yang kurang penting.

Nontifikasi dari pesan nomor layanan tersebut akan membuat jaringan pending karena diterima dalam jumlah yang tidak sedikit.

Cara mengatasi 4G lemot karena pesan layanan operator adalah dengan memblokir nomor-nomor tersebut atau silahkan masukan ke daftar hitam di kontak Kamu.

4. Ganti Setting APN Jaringan

Untuk mengatasi masalah 4G lemot juga dapat dilakukan dengan cara mengubah setting apn jaringan provider sim.

Settingnya dapat Kamu temukan di menu jaringan pada hp android kemudian cara settin apn. Untuk metode setting berbeda-beda setiap kartu, Kamu bisa mencari settingannya di google.

Cara mengatasi 4G lemot di hp android, lebih sering ditemukan karena apn masih dalam keadaan default, Kamu dapat mengubahnya sekarang.

5. Gunakan VPN Android


Jika cara-cara tersebut belum dapat mengatasi jaringan sinyal 4G yang lamban atau lelet Kamu dapat mencoba menggunakan aplikasi vpn android.

Sebelumnya sudah pernah Admin bahas pada artikel berikut ini Cara Meningkatkan Kecepatan Internet 4G Android.

Menggunakan 4G untuk jaringan yang lemah sangat disarankan, karena dengan menggunakan vpn Kamu bisa mendapatkan server tercepat di luar negeri. 

Jadi sebenarnya VPN itu bukan sembarang aplikasi yang hanya digunakan untuk membuka situs yang terblokir di indonesia saja, melainkan untuk mempercepat koneksi download atau internet android.

Itulah beberapa cara mengatasi jaringan 4g lemot di hp android dengan mudah, Kamu dapat mempraktikan beberapa diantaranya karena mungkin cukup salah satu saja yang berkaitan dengan masalah jaringan 4g.